Evaluasi Atas Pencatatan Laporan Keuangan Terhadap Usaha Jasa Wewe Travel Kota Malang
Abstract
Tujuan melakukan penelitian ini yaitu mengetahui tingkat laporan keuangan guna memperoleh kewajiban dilaporan keuangan pada saat ditagih, maka peneliti dapat mengetahui pencatatan laporan keuangan UMKM yaitu kemampuan di suatu perusahaan yang akan melakukan pencatatan laporan keuangannya, seperti hutang-hutang yang harus membayar kembali pokok hutangnya, sehingga dapat mengetahui tingkat Usaha Jasa Wewe Travel. Kemampuan perusahaan saat ini dapat melakukan perkembangan usaha yang stabil diukur melalui cara mempertimbangkan kekuatan perusahaan tersebut. Bayar biaya bunga hutang tertagih, termasuk bayar kembali pokok hutang saat jatuh tempo, serta kemampuan bayar deviden secara teratur kepada para pemegang saham tanpa mengalami hubungan krisis keuangan. Metode analisa yang digunakan adalah kualitatif dan ternyata setelah dianalisis data laporan keuangannya ternyata masih belum sempurna atau belum rill karena setelah dievaluasi kita dapat melihat apa yang menjadi masalah di dalam laporan keuangannya ternyata laporan keuangannya belum sesuai dengan SAK-EMKM.
Collections
- Skripsi [633]