Fakultas Ilmu Kesehatan: Recent submissions
Now showing items 301-320 of 525
-
Hubungan Mekanisme Koping Dengan Perkembangan Psikososial Anak Prasekolah di Rt 13 Rw 06 Kelurahan Kotalama Malang
(Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Tribhuwana Tunggadewi, 2022-10-29)Perlu adanya mekanisme koping yang kuat karena perkembangan psikososial anak antara lain sangat berpengaruh terhadap tumbuh kembangnya dan memerlukan perhatian yang cukup besar. mengetahui hubungan mekanisme koping dengan ... -
Hubungan Fungsi Kognitif Dengan Kemampuan Interaksi Sosial Pada Lansia di Pondok Lansia Al-Ishlah Kota Malang
(Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Tribhuwana Tunggadewi, 2022-10-29)Pada usia lanjut sering terjadi penurunan fungsi kognitif dan tidak adanya kemampuan interaksi sosial. Kemampuan interaksi yang kurang mempengaruhi perasaan terkekang dan perasaan sia-sia mengingat tidak adanya tidak adanya ... -
Hubungan Kebiasaan Menyirih Dengan Oral Hygiene di Asrama Mahasiswa Papua Daerah Landungsari Malang
(Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Tribhuwana Tunggadewi, 2022-10-29)Dalam melakukan proses mengunyah dengan beberapa campuran seperti tembakau dan gambir dan juga daun sirih serta pinang dan dicampur sedikit kapur yang terbuat dari batu kapur disebut menyirih. Bertujuan untuk mengetahui ... -
Perbedaan Harga Diri Remaja Usia 15-17 Pada Ibu Yang Bekerja dan Ibu Yang Tidak Bekerja di Rw 06 Kelurahan Tlogomas Kota Malang
(Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Tribhuwana Tunggadewi, 2022-10-29)Harga diri merupakan komponen penting dalam kehidupan setiap orang, terutama remaja. Remaja membangun harga diri mereka dengan menerima siapa mereka dan berinteraksi dengan orang lain. Remaja mulai membandingkan diri mereka ... -
Hubungan Antara Pengetahuan Dengan Sikap Pencegahan Covid 19 Pada Anak di Desa Landungsari Malang
(Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Tribhuwana Tunggadewi, 2022-10-29)Orang yang derita Covid 19 tiap hari terus meningkat dan perlu pengetahuan untuk meningkatkan sikap pencegahan Covid 19 pada anak. untuk mengetahui hubungan antara pengetahuan dengan sikap pencegahan Covid 19 pada anak di ... -
Pemberian Kompres Jahe Merah Terhadap Dismenore Primer pada Siswi SMP Kristen Aletheia Kota Malang
(Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Tribhuwana Tunggadewi, 2022-09-29)Dismenore esensial adalah nyeri perut yang berasal dari kejang rahim yang terjadi selama periode menstruasi. Alasan dilakukannya penelitian ini adalah untuk memutuskan bagaimana pemberian kompres jahe merah pada dismenore ... -
Hubungan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat Ibu dengan Kejadian Diare pada Bayi Usia 0-12 Bulan di Kelurahan Banjar Serasan Kecamatan Pontianak Timur Kota Pontianak
(Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Tribhuwana Tunggadewi, 2022-09-29)Perilaku yang tidak bersih akan berdampak buruk bagi kesehatan dan dapat menyebabkan diare. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah kebersihan dan perilaku hidup sehat ibu berhubungan dengan kejadian diare ... -
Hubungan Pengetahuan Ibu Tentang Pemberian Makanan dengan Status Gizi Balita di Puskesmas Kendal Kerep Kecamatan Blimbing Kota Malang
(Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Tribhuwana Tunggadewi, 2022-09-29)Keadaan yang diakibatkan oleh keseimbangan dari jumlah asupan gizi dengan gizi tubuh yang dibutuhkan adalah status gizi.Balita yang mempunyai status gizi yang optimal adalah bentuk penentu sumber daya yang optimal sehingga ... -
Hubungan Dukungan Sosial Keluarga dengan Kemampuan Diri Lansia dalam Merawat Kaki untuk Mencegah Ulkus Kaki Diabetes Mellitus di Puskesmas Kendalsari Kecamatan Lowokwaru Kota Malang
(Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Tribhuwana Tunggadewi, 2022-09-29)Dukungan sosial keluarga sangat berperan dalam mendukung kemampuan diri lansia dalam merawat kaki untuk mencegah ulkus kaki diabetes mellitus. Berdasarkan fenomena yang terjadi pada penderita diabetes mellitus akan terus ... -
Hubungan Usia Ibu dengan Kejadia Berat Bayi Lahir Rendah (BBLR) di RS Harapan Insan Sendawar Kabupaten Kutai Barat
(Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Tribhuwana Tunggadewi, 2022-09-29)Berat Bayi Lahir Rendah memiliki resiko lebih besar pada perkembangan kognitif. Di Indonesia, jumlah BBLR masih cukup tinggi. Hal ini dipengaruhi oleh beberapa faktor, seperti usia bunda saat hamil, jumlah persalinan dan ... -
Hubungan Tingkat Pendidikan Perawat dengan Pengetahuan Triage di Rumah Sakit Baptis Batu
(Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Tribhuwana Tunggadewi, 2022-09-29)Pendidikan perawat proses pemilahan pasien yang disebut triage menjadi penting karena ini berpengaruh dimana nantinya pasien akan mendapatkan penanganan berdasarkan diagnosa sehingga harus mendapatkan penentuan tingkat ... -
Hubungan Kecemasan dengan Kualitas Hidup pada Pasien Gagal Ginjal Kronik yang Menjalani Hemodialisa pada Masa Pandemi Covid-19 di Rumah Sakit Panti Waluyo Sawahan Kota Malang
(Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Tribhuwana Tunggadewi, 2022-09-29)Selama merebaknya COVID-19, pasien yang menjalani hemodialisa di RS Panti Waluyo Sawahan, Kota Malang, menjadi fokus dalam penelitian ini. Penelitian ini menggunakan teknik Cross Sectional. Populasi penelitian ini adalah ... -
Hubungan Tingkat Pengetahuan Suami dengan Intensitas Pemeriksaan Kehamilan di Puskesmas Kendalkerep Kota Malang
(Fakultas Ilmu Kesehatan, 2022-06-29)Pemeriksaan kehamilan di Indonesia sendiri masih dibawah standar cakupan kunjungan ANC pada ibu hamil. Dampak ibu yang tidak melakukan pemeriksaan kehamilan secara lengkap berisiko mengalami gangguan kesehatan pada ibu dan ... -
Pengaruh Permainan Origami terhadap Kemampuan Motorik Halus pada Anak Usia Prasekolah di TK Al Istiqomah Tlogomas Kota Malang
(Fakultas Ilmu Kesehatan, 2022-06-29)Keahlian motorik lembu pada anak usia sebelum sekolah sebagai fondasi untuk mencatat dan berkreasi. Salah satu pemecahan untuk memajukan keahlian motorik halus pada anak umur sebelum sekolah yaitu dengan memasukan stimulus ... -
Hubungan Metode Pembelajaran Daring Dengan Minat dan Motivasi Belajar Pada Mahasiswa Keperawatan Universitas Tribhuwana Tunggadewi Malang
(Fakultas Ilmu Kesehatan, 2022-06-29)Metode pembelajaran daring (dalam jaringan) adalah cara atau proses belajar menggunakan bantuan media dengan akses internet. Berdasarkan pada surat pemberitahuan atau surat pengedaran yang dilakukan oleh pihak pemerintah ... -
Perbandingan Pemberian Air Rebusan Kunyit Dengan Air Rebusan Jahe Untuk Meredakan Dismenorea Primer Pada Mahasiswi Keperawatan Angkatan 2018 & 2019 di Kampus UNITRI Malang
(Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Tribhuwana Tunggadewi, 2022-06-29)Dismenorea primer dapat mengganggu aktivitas sehari-hari, sehingga perlu diberikan perlakuan non farmakologi untuk menghindari efek panjang dari terapi farmakologi. Sebagai contoh terapi non farmakologi yaitu konsumsi air ... -
Hubungan Antara Tingkat Sosioekonomi Dengan Kebiasaan Konsumsi Alkohol Pada Remaja di Dusun X Desa W Kabupaten Sumba Barat Daya
(Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Tribhuwana Tunggadewi, 2022-06-29)Kurangnya kesadaran masyarakat tentang bahaya mengonsumsi alkohol dilatarbelakangi oleh faktor internal maupun eksternal. mengetahui hubungan antara tingkat sosioekonomi dengan kebiasaan konsumsi alkohol pada remaja di ... -
Perbedaan Tingkat Kepuasan Ibu Bersalin Yang di Tolong Oleh Dukun dan Tenaga Kesehatan di Desa Kalembu Jaga Kabupaten Sumba Barat Daya
(Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Tribhuwana Tunggadewi, 2022-06-29)Perasaan senang atau kecewa pada pasien dan perbandingan antara prestasi yang dirasakan adalah kepuasan pasien . untuk mengetahui perbedaan tingkat kepuasan ibu bersalin yang ditolong oleh dukun dan tenaga kesehatan di ... -
Hubungan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) Ibu Dengan Kejadian Diare Pada Bayi Usia 1-12 Bulan di Desa Waimangura Kecamatan Wewewa Barat Kabupaten Sumba Barat Daya
(Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Tribhuwana Tunggadewi, 2022-06-29)Diare masih menjadi problem kesehatan dan penyebab kematian bayi. Salah satu penyebab tingginya angka kejadian diare pada bayi adalah kegagalan ibu menerapkan pola hidup bersih sehat (PHBS). untuk menganalisis hubungan ... -
Hubungan Kondisi Ekonomi Dengan Status Gizi Anak Balita Di Wilayah Kerja Puskesmas Wee Luri Desa Wee Luri Kecamatan Mamboro Kabupaten Sumba Tengah
(Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Tribhuwana Tunggadewi, 2022-06-29)Kondisi ekonomi yang kurang dapat mempengaruhi pemenuhan nutrisi yang berakibat pada status gizi anak balita. mengetahui hubungan kondisi ekonomi dengan status gizi anak balita di Wilayah Kerja Puskesmas Wee Luri Desa Wee ...