Mahasiswa: Recent submissions
Now showing items 161-180 of 239
-
Analisis Usahatani Cabai Merah (Studi Kasus Desa Sumberejo Kecamatan Batu Kota Batu Provinsi Jawa Timur)
(Fakultas Pertanian Universitas Tribhuwana Tunggadewi, 2022-09-29)Sektor pertanian merupakan sektor yang dapat diandalkan, dan penting untuk dijaga dengan baik. Cabai kemungkinan akan memiliki masa depan yang cerah sebagai komoditas yang bernilai ekonomis. Desa Sumberejo terletak di ... -
Peran Penyuluh Pertanian Dalam Pengembangan Tanaman Cabai Rawit di Kelompok Tani Taruna Mandiri Desa Sumberejo Kec. Batu Kota Batu
(Fakultas Pertanian Universitas Tribhuwana Tunggadewi, 2022-09-29)Secara aturan penyuluhan pada pertanian ataupun manajerial dilakukan oleh orang yang memang mempunyai profesi penyuluh guna memberikan pelayanan yang mendidik dan mendapatkan informasi sesuai dengan kebutuhan petani, para ... -
Kelayakan Usaha Bunga Mawar di Kelompok Tani Gelora Bunga
(Fakultas Pertanian Universitas Tribhuwana Tunggadewi, 2022-09-29)Salah satu jenis usaha pertanian ialah industri perorangan para kalangan petani atau sering dikenal dengan nama produsen sebelumnya dapat mengoperasikan sebuah usaha tani untuk dapat memberikan sebuah pertimbangan diantara ... -
Strategi Komunikasi Peyuluh Pertanian di masa Covid-19 di Desa Bocek Kecamatan Karangploso Kabupaten Malang
(Fakultas Pertanian Universitas Tribhuwana Tunggadewi, 2022-09-29)Pengarahan pedesaan di Kota Bocek, Wilayah Karangploso masih dilakukan untuk memajukan penciptaan agraria dan latihan pertanian. Namun, sejak merebaknya Virus Corona di Indonesia pada 2020, beberapa negara tetangga, termasuk ... -
Strategi dan Upaya Pengembangan Usahatani Jeruk Siam di Desa Mangunrejo, Kecamatan Kepanjen, Kabupaten Malang
(Fakultas Pertanian Universitas Tribhuwana Tunggadewi, 2022-09-29)Salah satu kecamatan di kabupaten malang yang tanam jeruk siam adalah kabupaten Malang, kecamatan kepanjen salah satu bentuk rencana yang mempunyai tujuan utama dalam wilayah kesatuan yang utuh yaitu strategi. Maka dari ... -
Kinerja Penyuluh Terhadap Usahatani Lombok Organik di Desa Sumberejo Kota Batu
(Fakultas Pertanian Universitas Tribhuwana Tunggadewi, 2022-09-29)Peran penyuluh sangat diperlukan dan sebagai penyebar informasi, dengan bahasa yang mudah dipahami, informasi, proses perubahan perilaku berupa proses inovasi, edukasi, dan rekayasa sosial bagi petani tani di Lombok khususnya ... -
Margin Pemasaran Bibit Kelengkeng (Studi Kasus di UD. Tunas Baru Mulya, Desa Mulyoagung Kecamatan Dau Kabupaten Malang)
(Fakultas Pertanian Universitas Tribhuwana Tunggadewi, 2022-09-29)Tingkat karakteristik yang berada di NKRI merupakan salah satu negara agraris yang mana dapat menyiratkan bahwa tingkat pertanian yang mana mempunyai sebuah peran yang jauh lebih penting pada perekonomian yang secara ... -
Analisis Break Event Poin Usahatani Bawang Merah di Desa Tawangargo Kecamatan Karangploso Kabupaten Malang
(Fakultas Pertanian Universitas Tribhuwana Tunggadewi, 2022-09-29)Bawang merah banyak fungsinya bisa digunakan jadi bumbu dapur dan bisa juga digunakan menjadi pengobat tradisional perannya belom dapat digantikan oleh jenis tanaman lain, sehingga usahatani bawang merah masih menguntungkan ... -
Analisis Usahatani Brokoli Organik di Desa Sumberejo Kecamatan Batu Kota Batu
(Fakultas Pertanian Universitas Tribhuwana Tunggadewi, 2022-09-29)Brokoli ialah tipe sayur- mayur kubis- kubisan yang mempunyai harga produk yang lumayan besar sehingga banyak dibudidayakan petani. Brokoli bisa di budidayakan di dataran besar antara 1000- 2000 meter di atas permukaan ... -
Analisis Nilai Tambah Keripik Apel di UMKM Produksi Keripik Buah Bali Kota Batu ( Jl. Raya Junggo Tulungrejo Kec. Bumiaji Kota Batu)
(Fakultas Pertanian Universitas Tribhuwana Tunggadewi, 2022-09-29)Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui apa saja manfaat dan nilai tambah keripik apel pada Industri Rumah Tangga Keripik Buah Kota Batu. Dalam penelitian ini digunakan penelitian kualitatif deskriptif. Dalam ... -
Penerapan Teknologi Usahatani Bawang Merah di Desa Mulyorejo Kecamatan Ngantang Kabupaten Malang
(Fakultas Pertanian Universitas Tribhuwana Tunggadewi, 2022-09-29)Penyuluhan pertanian juga mampu menolong dan mengorganisasikan segala bahan belajar untuk mengakses informasi teknologi, pasar dan sumberdaya lainnya untuk meningkatkan pendapatan secara efisien bahwa usaha dan juga kesadaran ... -
Pengaruh Pemberian Asam Humat dan Npk Terhadap Pertumbuhan dan Hasil Tanaman Jagung (Zea Mays L)
(Fakultas Pertanian Universitas Tribhuwana Tunggadewi, 2022-09-29)Tanaman jagung (Zea mays L) merupakan salah satu komoditas tanaman pangan yang memiliki peluang sangat baik. Jagung masih merupakan makanan pokok kedua setelah beras. Berdasarkan dari data BPS 2021 terlihat adanya penurunan ... -
Penggunaan Asam Humat dan Urea Terhadap Pertumbuhan dan Hasil Tanaman Bayam (Amaranthus Viridis L)
(Fakultas Pertanian Universitas Tribhuwana Tunggadewi, 2022-09-29)Tanaman bayam (Amaranthus viridis L) merupakan salah satu bahan pangan masyarakat sekitar karena mengandung suplemen, nutrisi, mineral yang dibutuhkan oleh tubuh manusia. Sayuran bayam tumbuh baik pada tanah yang subur, ... -
Uji Produktivitas Kultivar Ubi Jalar (Ipomoea Batatas L.) Pada Umur Panen Yang Berbeda
(Fakultas Pertanian Universitas Tribhuwana Tunggadewi, 2022-09-29)Tanaman ubi jalar merupakan salah satu komoditas pangan yang sudah dibudidayakan sejak lama dan secara turun temurun oleh sebagian masyarakat di Indonesia. Ubi jalar (Ipomoea batatas L.) merupakan tanaman yang termasuk ke ... -
Pengaruh Dosis Pupuk Organik Granular Kotoran Sapi dan Pupuk Npk Terhadap Pertumbuhan dan Produksi Tanaman Tomat (Solanum Lycrpersicum) Pada Inceptisol
(Fakultas Pertanian Universitas Tribhuwana Tunggadewi, 2022-09-29)Penelitian ini dilaksanakan, Di Dusun Gangsiran Putuk, Wilayah Telekung Daerah Junrejo Kota Batu. Penelitian ini dilaksanakan mulai april hingga juli 2021. Metode yang digunakan penelitian ini yaitu percobaan rancang acak ... -
Respon Pertumbuhan dan Produksi Tanaman Kedelai Terhadap Pemberian Pupuk NPK dan POC
(Fakultas Pertanian Universitas Tribhuwana Tunggadewi, 2022-09-29)Penelitian ini mengkaji pengaruh pemberian Phonska NPK dengan pupuk cair NASA terhadap pertumbuhan dan produksi tanaman kedelai. Penelitian ini dilakukan di Desa Landungsari, Kecamatan Dau, Malang, Jawa Timur. Penelitian ... -
Analisis Usahatani Wortel di Desa Sumber Brantas Kota Batu
(Fakultas Pertanian Universitas Tribhuwana Tunggadewi, 2022-06-29)Wortel merupakan tanaman semusim yang berumur kurang lebih 3 bulan. Sayuran wortel sangat dibutuhkan dalam kehidupan sehari-hari sebagai salah satu sumber vitamin dan merupakan salah satu sayuran yang diusahakan oleh petani. ... -
Media Informasi dan Komunikasi Dalam Menunjang Kegiatan Penyuluh Pertanian di Balai Penyuluhan Pertanian Bumiaji Kecamatan Bumiaji Kota Batu
(Fakultas Pertanian Universitas Tribhuwana Tunggadewi, 2022-06-29)Media komunikasi adalah cara untuk menyampaikan pesan atau informasi kepada penerima informasi dengan menggunakan benda-benda nyata atau simulasi versi dari objek tersebut. Cetak, audio, dan media audio visual dapat digunakan ... -
Analisis Keuntungan Usahatani Tumpangsari Tanaman Organik Kailan, Pakcoy, dan Tomat di Porkab Desa Sumberejo Kota Batu
(Fakultas Pertanian Universitas Tribhuwana Tunggadewi, 2022-06-29)Sayur-sayuran merupakan salah satu komoditas yang memberikan kontribusi terhadap perkembangan subsektor hortikultura. Peran penting produk nabati dalam pembangunan ekonomi masyarakat antara lain sebagai sumber pendapatan, ... -
Persepsi Petani Terhadap Penggunaan Insektisida Nabati Dalam Mengendalikan Hama Pada Tanaman Cabai Merah Besar di Kelompok Tani Tri Rejeki Desa Bocek Kecamatan Karangploso Kabupaten Malang
(Fakultas Pertanian Universitas Tribhuwana Tunggadewi, 2022-06-29)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui persepsi petani terhadap penggunaan insektisida nabati dalam mengendalikan hama pada tanaman cabai merah besar di Kelompok Tani Tri Rejeki Desa Bocek Kecamatan Karangploso Kabupaten ...