Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik: Recent submissions
Now showing items 781-800 of 816
-
Peran Serta Badan Permusyawaratan Desa Pada Pemerintah Desa Di Desa Pesangrahan Kecamatan Batu Kota Batu
(Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik dan Universitas Tribhuwana Tungga Dewi Malang, 2020-10-16)Penelitian ini bertujuan untuk: 1), Mengetahui serta memperoleh data mengenai pelaksanaan tugas pokok dan fungsi Badan Permusyawaratan Desa dalam pemerintahan di Desa Pesanggrahan Kecamatan Batu Kota Batu 2), Mengetahui ... -
Analisis Framing Berita Pernyataan Amien Rais Tentang "Partai Setan vs Partai Allah" di republika.co.id Dan cnnindonesia.com
(Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik dan Universitas Tribhuwana Tungga Dewi Malang, 2020-10-11)Pengaruh teknologi memiliki banyak implikasi pada seluruh lapisan masyarakat, karena pola perkembangan masyarakat modern lebih tertarik terhadap sesuatu yang instan. Perlu diketahui berita tidak bisa dianggap sepenuhnya ... -
Strategi Manajemen Humas Universitas Tribhuwana Tunggadewi Dalam Membentuk Citra Di Masyarakat
(Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik dan Universitas Tribhuwana Tungga Dewi Malang, 2020-09-22)Judul “Strategi Manajemen Humas Universitas Tribhuwana Tunggadewi dalam membentuk citra di masyarakat” merupakan upaya untuk memahami dan menerapkan strategi manajemen yang benar demi membangun hubungan baik dengan masyarakat. ... -
Akuntabilitas Pengelolaan Alokasi Dana Desa Dalam Upaya Meningkatkan Pembangunan Dan Pemberdayaan Desa
(Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Tribhuwana Tungga Dewi Malang, 2020-11-29)Tujuan dari penelitian ini agar dapat mengetahui bagaimana akuntabilitas pengelolaan alokasi dana desa yang dapat di laksanakan di kantor desa landungsari Kecamatan Dau Kabupaten Malang di bidang pembangunan desa. ... -
Pelayanan Kantor Kelurahan Dalam Memberikan Pelayanan Administrasi Terhadap Masyarakat (Studi Kasus Di Kelurahan Blimbing Kota Malang)
(Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Tribhuwana Tunggadewi Malang, 2020-11-29)Pelayanan administrasi merupakan suatu hak yang wajib diterima oleh masyarakat dalam kehidupan sehari-hari sebagai warga negara. Dapat diketahui juga pelayanan publik adalah pelayanan yang diselenggarakan oleh bagian ... -
Analisis Pelayanan Prima Pada Pencatatan, Penerimaan, Registrasi Penyaringan Calon Veteran (Studi di Kanminvetcad V/15 Mojokerto)
(Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Tribhuwana Tungga Dewi Malang, 2020-11-29)Tuntutan akan pelayanan publik yang mampu melayani masyarakat di Indonesia mulai menggeliat sejak era reformasi. Hal ini tidak lepas dari peran semua pihak termasuk masyarakat itu sendiri yang menuntut adanya penerapan ... -
Pengaruh Pengembangan Sarana Prasarana Wisata Terhadap Peningkatan Jumlah Wisatawan
(Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Tribhuwana Tungga Dewi Malang, 2020-11-29)Pengembangan sarana prasarana wisata merupakan faktor pendukung meningkatkan jumlah wisatawan yang termasuk dalam pembangunan kepariwisataan guna meningkatkan taraf hidup masyarakat terutama dalam bidang pariwisata. Sehingga ... -
Evaluasi Pengelolaan Dana Desa Sesuai Peraturan Menteri Dalam Negeri No 20 Tahun 2018
(Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Tribhuwana Tungga Dewi Malang, 2020-11-29)Evaluasi pengelolaan dana desa berdasarkan Peraturan Menteri dalam Negeri No 20 Tahun 2018 merupakan upaya yang dilakukan untuk mengukur azaz transparansi pengelolaan dan desa. Metode penelitian yang digunakan adalah metode ... -
Implementasi Penggunaan Alokasi Dana Desa (ADD) Dalam Meningkatkan Pembangunan Desa
(Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Tribhuwana Tungga Dewi Malang, 2020-11-29)Adapun Tujuan Penelitian ini 1) Mengetahui Implementasi ADD di Sumbergondo, 2) Mengetahui permasalahan ADD di Desa Sumbergondo. Saya menggunakan jenis penelitian deskriptif kualitatif. Adapun pelaksanaannya di Desa ... -
Partisipasi Masyarakat Pada Perencanaan Pembangunan Desa Wisata
(Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Tribhuwana Tungga Dewi Malang, 2020-11-29)Partisipasi merupakan kegiatan aktif yang dimana harus adanya keterlibatan atau pelibatan masyarakat pada kegiatan perencanaan pembangunan, agar mampu menjaring aspirasi masyarakat, sehingga apa yang menjadi dasar pengambilan ... -
Konsep Pembangunan Pariwisata Berwawasan Lingkungan Kota Batu
(Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Tribhuwana Tungga Dewi Malang, 2020-10-05)Adapun maksud dari penelitian ini, hasil Musrembang merupakan tujuan daerah Kota Batu, yang menjadi fokus dalam Rencana Strategis Pembangunan dan Pengembangan Pariwisata. Jenis penelitian ini yakni deskriptif kualitatif, ... -
Peran Pemerintah Desa Dalam Meningkatkan Kesadaran Masyarakat Membayar Pajak Bumi Dan Bangunan (PBB)
(Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Tribhuwana Tungga Dewi Malang, 2020-11-29)Dana pajak atas bumi dan bangunan diolah oleh pemerintah daerah untuk dapat meningkatkan kesejahteraan masyarakat, sehingga dapat mempercepat proses pembangunan yang akan mendukung kemajuan dan perkembangan suatu daerah. ... -
Peranan Etika Pelayanan Publik Dalam Mewujudkan Tata Kelola Pemerintahan Yang Baik (Good Governance) (Studi Pada Proses Pelayanan Akte Kelahiran Pada Dinas Kependudukan Dan Pencatatan Sipil Kota Malang)
(Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Tribhuwana Tungga Dewi Malang, 2020-11-29)Masalah Kependudukan merupakan persoalan mendasar dalam proses pembangunan bangsa. Aktivitas pembangunan kita akan selalu berkitan dengan penduduk, karena selain menjadi subyek, penduduk juga sekaligus menjadi objek dari ... -
Strategi Pemerintah Desa Dalam Meningkatkan Kualitas Sumber Daya Manusia Masyarakat Desa (Studi Di Desa Gunungsari Kecamatan Bumiaji Kota Batu)
(Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Tribhuwana Tungga Dewi Malang, 2020-11-29)Globalisasi saat ini kemampuan seorang manusia sangat diperlukan sehingga bisa menghindar dari masalah pendidikan, hal ini tidak berlaku untuk perusahaan saja, namun masyarakat pun perlu disiapkan guna menghadapi tantangan ... -
Stategi Non Governmant Organization (NGO) Untuk Meningkatkan Partisipasi Masyarakat Dalam Pembangunan (Studi Kasus Pada MCW Malang)
(Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Tribhuwana Tungga Dewi Malang, 2020-11-29)Secara umum, Penelitian ini terdiri dari 5 Bab. BAB I menjelaskan tentang Latar Belakang Masalah, Rumusan Masalah, Tujuan dan Manfaat atas penelitian ini. BAB II, peneliti memulai Pembahasan dengan menautkan beberapa ... -
Responsibilitas Pegawai Untuk Meningkatkan Sumberdaya Aparatur Pada Satuan Kodim 0815 Mojokerto
(Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Tribhuwana Tungga Dewi Malang, 2020-11-29)Pelaksanaan pengembangan pegawai untuk meningkatkan kinerja pegawai, peningkatan kinerja pegawai sesudah dilakukan pengembangan Pegawai dan hal yang mendukung dan penghambat dalam mempengaruhi bagaimana pengembangan Pegawai ... -
Analisis Kinerja Kepala Desa Dalam Mewujudkan Visi Misi Pembangunan Desa
(Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Tribhuwana Tungga Dewi Malang, 2020-11-29)Tujuan penelitian ini adalah 1) mau mengukur cara kerja di Desa, 2) mau mencari penyebab yang sering terjadi di Suatu Desa. Saya menggunakan metode kualitatif dengan jenis penelitian studi kasus. Adapun penelitian ... -
Upaya Pemerintah Desa Dalam Mendorong Partisipasi Masyarakat Dalam Pembangunan Desa
(Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Tribhuwana Tungga Dewi Malang, 2020-11-29)Dengan dikeluarkan Undang-undang Desa Nomor 6 Tahun 2014, Upaya Perencanaan pembangunan, Pemerintah Pusat memberikan kewenangan secara penuh kepada desa untuk mengatur dan mengurus urusannya sendiri, atau yang lebih dikenal ... -
Strategi Pelayanan Publik Dalam Pelaksanaan Pembuatan Kartu Identitas Anak (KIA)
(Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Tribhuwana Tungga Dewi Malang, 2020-11-29)Kartu identitas anak merupakan identitas formal anak menjadi kebenaran pribadi anak usia minim sejak 17 tahun dan belum menikah yang dibuat di kantor dinas kependudukan dan pencatatan sipil Kabupaten Malang. Negara wajib ... -
Repsentasi PesanIklan PSI Versi Tolak Poligami Di Televisi
(Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik dan Universitas Tribhuwana Tungga Dewi Malang, 2020-09-30)Iklan PSI merupakan iklan yang menggambarkan tentang strategi politik yang dijalankan oleh PSI itu sendiri, dengan menolak adanya poligami dan anti korupsi, dan iklan tersebut berharap agar pandangan masyarakat tertuju ...