Peternakan: Recent submissions
Now showing items 61-80 of 255
-
Uji Viskositas Usus Dan Aktivitas Enzim Proteolitik Usus Dari Penggunaan Asam Amino Threonin Pada Pakan Ayam Kampung
(Fakultas Pertanian dan Universitas Tribhuwana Tungga Dewi Malang, 2024-04-29)Treonin (Thr), sering disebut sebagai asam amino-y-hidroksiburitik, adalah asam amino yang diperlukan hewan dan diperoleh dari makanan. Ini berfungsi sebagai asam amino penghalang ketiga untuk pakan ayam pedaging yang ... -
Pengaruh Proporsi Putih Dan Kuning Telur Ayam Ras Pada Produk Mayonaise Terhadap Daya Kembang, Viskositas Dan Organoleptik
(Fakultas Pertanian dan Universitas Tribhuwana Tungga Dewi Malang, 2024-04-29)Telur adalah bahan pangan yang kaya akan lemak dan protein, yang banyak dimanfaatkan dalam industri makanan dan kosmetik. Salah satu produk pangan yang menggunakan telur sebagai bahan utamanya adalah mayonaise, yaitu saus ... -
Karakteristik Tampilan Vulva Sapi Peranakan Friesian Holstein Di KUD Margo Makmur Mandiri Di Dusun Brau Desa Gunungsari Kecamatan Bumiaji Kabupaten Malang
(Fakultas Pertanian dan Universitas Tribhuwana Tungga Dewi Malang, 2024-04-29)Susu merupakan produk peternakan yang paling sering dikonsumsi masyarakat Indonesia. Produksi susu dalam negeri tidak cukup untuk memenuhi permintaan masyarakat Indonesia yang sangat besar. Rendahnya kualitas genetik yang ... -
Studi Kasus Tingkat Keberhasilan Inseminasi Buatan (IB) Terhadap Peningkatan Populasi Sapi Potong Pada Peternak Rakyat Di Dusun Gaplok Desa Jetak Kecamatan Montong Kabupaten Tuban
(Fakultas Pertanian dan Universitas Tribhuwana Tungga Dewi Malang, 2024-04-29)Indonesia merupakan salah satu negara dengan jumlah penduduk terbesar, menempati urutan keempat dunia setelah Amerika Serikat. Kebutuhan akan pangan kemungkinan akan meningkat seiring dengan pertambahan jumlah penduduk. ... -
Pengaruh Penambahan Tepung Porang (Amorphophallus Oncophyllus) Pada Nugget Daging Ayam Terhadap Kadar Air, Protein dan Uji Organoleptik
(Fakultas Pertanian dan Universitas Tribhuwana Tungga Dewi Malang, 2024-04-29)Pengolahan produk hasil dari peternakan memiliki sejumlah keunggulan, di antaranya adalah keamanan, kebersihan, keutuhan, dan kehalalan daging sebagai sumber protein yang bermanfaat bagi tubuh. Nugget daging ayam, sebagai ... -
Proporsi Penambahan Telur Asin Yang Berbeda Pada Mayonaise Terhadap Kadar lemak, Warna Dan Organoleptik
(Fakultas Pertanian dan Universitas Tribhuwana Tungga Dewi Malang, 2024-04-29)Penelitian ini bertujuan untuk menentukan proporsi telur asin yang optimal dalam pembuatan mayonnaise dengan mempertimbangkan kandungan lemak, warna dan organoleptik. Dilaksanakan di Laboratorium Rekayasa Proses Science ... -
Faktor Yang Mempengaruhi Tingkat Keberhasilan Inseminasi Buatan (IB) Terhadap Peningkatan Populasi Sapi Potong Pada Peternak Rakyat Didusun Kebonagung Desa Jetak Kecamatan Montong Kabupaten Tuban
(Fakultas Pertanian dan Universitas Tribhuwana Tungga Dewi Malang, 2024-04-29)Inseminasi buatan (IB) adalah teknik reproduksi pada hewan yang mengharuskan pemindahan sperma yang dipilih secara selektif dari ternak jantan ke rahim ternak betina tanpa melalui hubungan seksual alami. Tujuan dari ... -
Uji komposisi kimia Tepung Daun Gamal Kaliandra dan Sengon
(Fakultas Pertanian Universitas Tribhuwana Tunggadewi Malang, 2024-02-29)Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mendapatkan informasi tentang komposisi kimia dari tepung daun gamal, tepung daun kaliandra, dan tepung daun sengon. Penelitian ini dilaksanakan pada tanggal 1 Juli 2018 sampai 5 ... -
Penggunaan Daun Indigofera Dalam Pakan Konsentrat Dengan Tingkat Protein yang Berbeda Terhadap Kecernaan Bahan Kering, Bahan Organik, Dan Serat Kasar Pada Kelinci New Zealand White
(Fakultas Pertanian Universitas Tribhuwana Tunggadewi Malang, 2024-01-29)Tujuan penelitian ini ialah bagaimana penggunaan tepung indigofera 5-20% dalam pakan konsentrat dengan tingkat protein yang berbeda terhadap (KcBK), (KcBO), dan (KcSK) pada kelinci New Zealand White. Pelaksanaan dilakukan ... -
Penggunaan Daun Indigovera Sp Dalam Pakan Konsentrat Dengan Tingkat Protein Yang Berbeda Terhadap Konsumsi Bahan Kering, Protein Kasar, Pertambahan Bobot Badan Konversi Pakan Pada Kelinci New Zealand White
(Fakultas Pertanian Universitas Tribhuwana Tunggadewi Malang, 2024-01-29)Penelitian mulai bulan Oktober sampai November 2022, di peternakan kelinci milik Bapak Winarto di Dusun Kangrengan, Ngijo, Kecamatan Karangploso, Kabupaten Malang. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui penggunaan ... -
Pengaruh Perendaman Menggunakan Larutan Daun Nangka Terhadap Indeks Kuning Telur, Putih Telur, Haugh Unit, Ph Telur dan Persentase Bobot Telur Ayam Ras
(Fakultas Pertanian Universitas Tribhuwana Tunggadewi Malang, 2024-01-29)Mengawetkan telur berarti mencegah polusi udara, mencegah karbon dioksida meresap ke dalam putih dan kuning telur, serta mencegah tumbuhnya bakteri di dalam telur. Asimilasi tanin dari telur merupakan salah satu teknik ... -
Penggunaan Daun Indigofera Dalam Pakan Konsentrat Dengan Tingkat Protein Yang Berbeda Terhadap Konsumsi Bahan Kering, Berat Karkas Pada Kelinci New Zealand White
(Fakultas Pertanian Universitas Tribhuwana Tungga Dewi Malang, 2024-01-29)Penelitian memiliki tujuan ialah sebagai mengetahui pengaruh penggunaan daun Indigofera dalam pakan konsentrat dengan tingkatan protein yang berbeda terhadap konsumsi bahan kering dan berat karkas pada Kelinci New Zealand ... -
Konsumsi Pakan Dengan Penambahan Limbah Pasar Terhadap Pertambahan Bobot Badan Ayam Kedu
(Fakultas Pertanian Universitas Tribhuwana Tunggadewi, 2023-11-29)Kegiatan penelitian ini dilaksanakan selama satu bulan mulai pada tanggal 11 Juli dan berakhir pada tanggal 08 Agustus 2017 di Laboratorium Pertanian Universitas Tribhuwana Tunggadewi, Jln.Telaga Warna, Tlogomas-Malang. ... -
Penggunaan Daun Lamtoro Dengan Level Yang Berbeda Pada Konsentrat Terhadap Konsumsi Bahan Kering, Bahan Organik, Protein Kasar Pakan Ternak Kambing
(Fakultas Pertanian Universitas Tribhuwana Tunggadewi, 2023-11-29)Penelitian ini dilakukan di Desa Klampok Kecamatan Singosari Kabupaten Malang pada tanggal 20 Maret sampai dengan 12 Mei 2021. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh penggunaan daun Lamtoro dalam ... -
Penggunaan Daun Lamtoro Dengan Level Yang Berbeda Pada Konsentrat Terhadap Konsumsi dan Kecernaan Bahan Kering, Bahan Organik, Serat Kasar, Pada Ternak Kambing
(Fakultas Pertanian Universitas Tribhuwana Tunggadewi, 2023-11-29)Pada penelitian ini akan diketahui bagaimana pengaruh variasi konsentrasi daun lamtoro terhadap asupan dan pencernaan BK, BO, dan SK pada kambing. Subjek penelitian adalah kambing peranakan Etawa jantan sebanyak 16 ekor ... -
Penggunaan Ekstrak Nanas dan Ampas Tahu Terhadap Kandungan Lemak, Gross Energi, dan Bahan Organik
(Fakultas Pertanian Universitas Tribhuwana Tunggadewi, 2023-11-29)Penggunaan ampas tahu sudah banyak digunakan sebagai pakan ternak, khususnya pada ternak ruminansia sebagai sumber protein. Namun, penggunaan untuk ayam broiler belum banyak digunakan dikarenakan kandungan serat kasar yang ... -
Apparent Metabolizable Energy (Amen) dan Retensi Nitrogen Akibat Pemberian Pakan Ampas Tahu Kering Pada Ayam Broiler
(Fakultas Pertanian Universitas Tribhuwana Tunggadewi, 2023-11-29)Penelitian ini bertujuan untuk menentukan berapa banyak sisa tahu kering yang harus digunakan sebagai pakan oven untuk mendapatkan hasil terbaik untuk Apparent Metabolizable (AMEn). Manfaat dari penelitian ini antara lain ... -
Pengaruh Tingkat Keberhasilan Inseminasi Buatan (Ib) Terhadap Peningkatan Populasi Sapi Potong di Kecamatan Gedangan Kabupaten Malang Jawa Timur
(Fakultas Pertanian Universitas Tribhuwana Tunggadewi, 2023-11-29)Indonesia merupakan salah satu negara yang memiliki berbagai macam keanekaragaman yang dapat di manfaat terutama subsektor peternakan yang meliputi ternak ruminansia atau ternak unggas untuk pemenuhan kebutuhan gizi maupun ... -
Pengaruh Variasi Harian Pakan Basal Hijauan Terhadap Konsumsi Pakan Kambing Peranakan Etawa Jantan Muda Yang Mendapat Pakan Tambahan Konsentrat Hijau
(Fakultas Pertanian Universitas Tribhuwana Tunggadewi, 2023-11-29)Penelitian dilakukan di peternakan rakyat Dusun Prodo, Desa Klampok, Kecamatan Singosari, Kabupaten Malang, Jawa Timur. Pada tanggal 28 September sampai 16 November 2020. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengevaluasi ... -
Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pembelian Telur Ayam Ras di Pasar Besar Kota Batu, Pasar Pesanggrahan Kota Batu, dan Pasar Gentenggan Kota Batu
(Fakultas Pertanian Universitas Tribhuwana Tunggadewi, 2023-11-29)Isu yang muncul dalam penelitian ini adalah konsep pembelian telur ayam ras yang dipengaruhi oleh daya tarik pasar serta faktor-faktor yang memainkan peranan penting dalam keputusan pembelian. Penelitian ini bertujuan untuk ...